Ternyata, mantan Raja Bajak Laut yaitu Gol D. Roger, mempunyai banyak kemiripan a.k.a kesamaan dengan calon Raja Bajak Laut, Monkey D. Luffy,
Penasaran ?, langsung aja, silakan disimak...! B-)
# Bermarga "D"
Baik Roger dan Luffy, mereka sama-sama memiliki marga "D". Monkey "D". Luffy dan Gol "D" Roger. Walaupun arti "D" sendiri belum jelas... hehehe.. :-D
# Berpetualang dengan Topi Jerami
Mereka sama-sama melakukan petualangan menggunakan Topi Jerami. Topi Jerami milik Luffy sebenarnya adalah milik Roger yang dimiliki Shanks, kemudian Shanks memberikannya kepada Luffy.
# Berambisi menjadi "Pirate King"
Luffy dan Roger sama-sama mempunyai ambisi, yaitu ingin menjadi Raja Bajak Laut. Luffy menganggap Raja Bajak Laut adalah orang yang memiliki kebebasan.
# Tersenyum sesaat sebelum di Eksekusi
Roger terseyum saat Eksekusinya di Loguetown, hal yang sama juga dilakukan Luffy, namun Ekseskusinya Gagal. Dan, tempat mereka di eksekusi pun sama, di Loguetown dihadapan banyak orang.
# Berasal dari East Blue
Shiki pernah mengatakan bahwa Roger berasal dari East Blue, sama seperti Luffy yang berasal dari East Blue. Dan Shiki 2 kali dikalahkan sama orang yang berasal dari East Blue.. Hehehe.. :-D
# "Kapten"
Roger dan Luffy adalah "Kapten" di bajak laut mereka. Roger adalah kapten di Roger Pirates, sementara Luffy adalah kapten di Straw Hat Pirates.
# Kapal dibuat di Water 7
Thousand Sunny dan Oro Jackson sama-sama dibuat oleh tukang kayu yang berada di Water 7. Pembuat Oro Jackson adalah Tom, sementara Thousand Sunny adalah Franky.
# Sempat di tolak
Sempat ditolak pada "Perekrutan" anggota pertama ?, hehehe.. :-D, kedua orang ini sama-sama mengalaminya, Roger sempat ditolak Rayleigh, dan Luffy sempat ditolak Zoro.
Laman Terkait : Monkey D. Luffy
Silakan "Klik" : tulisanmaruli.blogspot.com/p/monkey-d-luffy.html
Mantap kan pembaca, ulasan dari saya ? B-)
Sekian Entri kali ini, mohon maaf apabila tampilan kurang menarik,
Atas perhatian pembaca, saya ucapkan Terimakasih. B-)
Simak juga ya Bro/Sista Tulisan saya lainnya yang berisi mengenai One Piece di :
Label Anime atau di Daftar Isi
Bagaimana Bro ?, Apa pendapat Bro ?, Punya atau gak punya Bro ?
Jika "Punya", silahkan berbagi ide-nya dengan mengomentari. B-)
(Jangan Takut Berkomentar ya Bro.. Hehehe..)
(Jangan Takut Berkomentar ya Bro.. Hehehe..)
Sekian Entri kali ini, mohon maaf apabila tampilan kurang menarik,
Atas perhatian pembaca, saya ucapkan Terimakasih. B-)
Atas perhatian pembaca, saya ucapkan Terimakasih. B-)
Jika Brothers ingin berterimakasih kepada artikel yang Brothers baca.
"D" sebutan musuh dari dewa seperti yang telah dikatakan Trafalgar law dan Corazon
ReplyDeletedi timeskip Dressrosa Arc
Terimakasih komentar dan kunjungannya Brothers,
ReplyDeleteIya Bro, tepat sekali perkataanya B-)