Ya, Tentu saja.
Kali ini kita akan membahas tentang Awakeningnya Chopper. Saya mendapatkan Informasi ini dari beberapa Sumber, yaitu : TulisanMaruli, AnimeFanTalk dan TheFlyingPanda
Chopper Awakening
Apakah Chopper akan menjadi Manusia ?
Tentu Saja.. TIDAK..!, Chopper akan lebih menjadi Manusia namun bukan Manusia
Apakah Chopper memerlukan Rumble Ball ?
Tentu saja.. TIDAK..!, Apakah Penjaga Impel Down memerlukan Rumble Ball untuk Awakeningnya ?
Apa yang membedakan Chopper dan Penguna Zoan lainnya ?
Apakah Buah Zoannya yang sangat Spesial, sehingga membutuhkan Rumble Ball untuk Awakening ?
Tentu saja.. TIDAK, iya kan Bro ?
~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Artikel Terkait :
Artikel Terkait :
~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Tapi pertanyaannya adalah Bagaimana bentuk Awakening Chopper ?
Tentu saja sama seperti Gambar diatas jika manusia menjadi lebih "hewan", maka Chopper akan menjadi lebih "Manusia"
Tubuhnya akan seukuran Manusia, tapi tetap akan ada sisi Rusa kutubnya sedikit, kira-kira seperti ini :
Efeknya hampir sama dengan Awakening Zoan lainnya, Chopper akan menjadi sangat Kuat
Tapi...
~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Apa Potensi Manusia yang bisa dimanfaatkan Chopper ?
~~~~~~~~~~~~~~~~~~
1. Brain
Manusia hanya menggunakan 10% Otaknya, bagaimana jika Chopper bisa menjadi Manusia sejati yang bisa memakai 100% Otaknya ?, SANGAT BADAAS Bukan ?
Chopper akan bisa menganalisa dengan Cepat, mempunyai mental yang bagus, menahan Emosi (Karena memakai Otak bukan Perasaan), tentu saja Chopper akan bijak dalam melakukan Serangan.
Chopper akan menjadi Mahkluk paling Pintar di dunia One Piece, tentu saja sangat cocok dengan mimpinya yang ingin menjadi Dokter.
Tentu saja, dengan kemampuannya ini Akhirnya ia bisa menemukan Obat yang menyembuhkan segala jenis penyakit.
2. The Five Sense
Chopper akan memaksimal kan 5 Indera Penting manusia. Mata, Hidung, Telinga, Kulit dan Mulut.
Dengan Mata, Chopper bisa melihat dengan Tajam, mungkin Chopper bisa melihat Lawan walaupun jarak pandang yang sangat jauh. Tapi ini bukan Kenboshu Haki.
Telinga bisa ia gunakan untuk mendengar gerakan lawan dan hidung ia bisa gunakan untuk "mencium" bau lawan sehingga bisa mengetahui Posisi lawan.
Mulut dan Kulit saya pikir tidak terlalu memiliki peran yang penting dalam pertarungan
~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Artikel Terkait :
Artikel Terkait :
~~~~~~~~~~~~~~~~~~
3. The Sixth Sense
Telekinesis ?, Tenaga Dalam ?, Telepati ?, Feeling ?
Apakah itu semua bukan Sixth Sense ?, tentu saja Itu termasuk Sixth Sense.
Tapi disini Chopper akan lebih dalam penguasan Haki dan yang paling Utama adalah Kenboshu Haki.
Digabungkan dengan Kemampuan Mendengar, Melihat dan "Mencium" Bau Lawan yang diatas rata-rata, Chopper berpotensi menjadi Master Kenboshu Haki.
Dengan Tenaga Dalam, ia bisa melakukan kemampuan seperti Haoshoku Haki, namun ini bukanlah Haoshoku Haki sesungguhnya.
4. Other
Kemampuan Lainnya seperti Kemampuan Me-Maksimal-kan Otot, Tulang, Hormon, Sel. Dan tentu saja jika Kemampuan Manusia digabungkan dengan Kemampuan Hewan akan sangat Badass.
Contohnya seperti, Chopper akan cepat ber-regenerasi (Menyembuhkan Luka) dengan kemampuan Sel Hewannya ditambah Sel Manusianya.
Chopper akan mendapatkan Tenaga yang sangat kuat apabila ia bisa memaksimalkan Kemampuan Ototnya. Tentu saja, ia juga bisa memukul dengan Cepat.
~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Sebenarnya, Buah Setan milik Chopper ini sangat Badaas, karena pada hakikatnya Manusia adalah mahkluk Sempurna.
Sekarang Chopper bisa menguasai Monster Point yang menggunakan 2 Rumble Ball, bukan tidak mungkin nantinya Chopper bisa menggabungkan Monster Point dan Awakeningnya. BADAAS tentunya Bro.
Dengan Begini, Ia pun bisa menjadi Monster sesungguhnya dan mendapatkan nilai buronan yang tinggi.
~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Artikel Terkait :
Artikel Terkait :
~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Simak juga Tulisan saya yang berisi mengenai One Piece lainnya di :
Label Anime atau di Daftar Isi
Bagaimana Bro ?, Apa pendapat Bro ?, Punya atau gak punya Bro ?
Jika "Punya", silahkan berbagi ide-nya dengan mengomentari. B-)
(Jangan Takut Berkomentar ya Bro.. Hehehe..)
(Jangan Takut Berkomentar ya Bro.. Hehehe..)
Sekian Entri kali ini, mohon maaf apabila tampilan kurang menarik,
Atas perhatian pembaca, saya ucapkan Terimakasih. B-)
Atas perhatian pembaca, saya ucapkan Terimakasih. B-)
Jika Brothers ingin berterimakasih kepada artikel yang Brothers baca.
mantab gan bwt baca-baca , LANJUT .... ~~
ReplyDeletemantab gan bwt baca-baca , LANJUT .... ~~
ReplyDelete